Kacang Bawang.
Anda dapat memasak Kacang Bawang menggunakan 7 bahan dan 4 step by step. Inilah cara memasak Kacang Bawang yang baik.
Bahan-bahan Kacang Bawang
- Anda perlu 500 gr untuk kacang tanah kupas.
- Siapkan 500 ml untuk air.
- Siapkan 2 sdm untuk garam.
- Anda perlu 5 buah untuk bawang putih halus.
- Anda perlu 10 buah untuk bawang putih iris2 tipis.
- Anda Membutuhkan 2 sdm untuk margarin.
- Anda Membutuhkan untuk Minyak goreng.
Langkah-langkah Kacang Bawang
- Cuci bersih kacang tanah lalu tiriskan.
- Rebus air sampai mendidih, masukan bawang putih halus dan garam aduk sampai larut matikan api, masukan kacang aduk2 lalu diamkan sekitar 1 jam atau sampai air rebusan diingin.
- Goreng bawang putih iris2 td sampai kering jangan sampai gosong sisihkan. Tiriskan kacang tanah sampai agak kering lalu goreng di minyak yg sudah di campur dengan margarin benar2 panas dengan api kecil sampai berubah warna kecoklatan.
- Setelah berubah warna angkat kacang tiriskan di wadah yg sudah di alasi tissu, tunggu dingin baru pindahkan ke toples dengan di taburi bawang goreng.