ads/auto.txt Resep: Tape Ketan Daun Katuk Terlengkap

Resep: Tape Ketan Daun Katuk Terlengkap

Panduan Mudah Cara Memasak.

Tape Ketan Daun Katuk.

Tape Ketan Daun Katuk Anda dapat membuat Tape Ketan Daun Katuk menggunakan 10 bahan dan 8 langkah demi langkah. Begini cara memasak Tape Ketan Daun Katuk yang benar.

Bahan-bahan Tape Ketan Daun Katuk

  1. Anda perlu untuk Bahan :.
  2. Anda Membutuhkan 3 kilo untuk beras ketan.
  3. Anda Membutuhkan 3 genggam untuk daun katuk tua.
  4. Siapkan 6 biji untuk ragi tape kecil.
  5. Siapkan 1 gelas untuk air ±200 ml.
  6. Anda perlu Sejumput untuk gula.
  7. Anda Membutuhkan untuk Bahan celupan tangan :.
  8. Siapkan 1 ruas untuk jahe.
  9. Anda perlu 1/4 sdt untuk lada bubuk.
  10. Anda Membutuhkan 1 gelas untuk air.

Step by step Tape Ketan Daun Katuk

  1. Rendam beras ketan semalaman lalu tiriskan aron setengah matang atau sampai tercium bau harum beras ketan ±25 menit.
  2. Bersihkan daun katuk ambil bagian yang tua blender dengan segelas air.
  3. Campurkan blenderan daun katuk dengan beras ketan aduk hingga tercampur merata gunakan piring / sendok kayu untuk mengaduknya asal jangan pakai tangan.
  4. Kukus lagi beras ketan hingga benar benar matang ±30-60 menit HARUS benar-benar matang,,,jika sudah benar benar matang angkat masukkan dalam baki biarkan hingga benar benar dingin aku pakai kipas angin biar dinginnya cepat.
  5. Gunakan ragi kecil seperti difoto,tumbuk halus.
  6. Ayak ragi diatas ketan lalu aduk hingga tercampur merata jangan gunakan tangan untuk mengaduknya.
  7. Taburi sejumput gula diatas ketan,campur semua bahan celupan tangan lalu giling ketan seperti bakso padatkan sesekali celupkan tangan diair pencelup gunakan plastik supaya ketan tidak terkontaminasi tangan katanya shih biar gak jadi asam.
  8. Siapkan toples lebih baik lagi dengan panci beri alas daun pisang yang sudah bersih lalu tata bulatan ketan didalamnya beri lapisan daun perbarisnya lakukan hingga adonan habis tutup tape dengan daun pisang lalu tutup rapat dan simpan diruangan gelap aku simpan dalam kardus saja,biarkan dua-tiga hari baru tape dibuka dan siap dinikmati.